Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White
Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White helm full face untuk balap profesional dikembangkan secara nyata melalui ajang road race top dunia termasuk MotoGP. Semua bagian shell, visor, interior dan perangkat aerodinamis dikembangkan dengan mengutamakan keamanan tingkat tinggi dan menggunakan teknoligi paling canggih. tak hanya itu Shoei juga banyak mendapat dukungan dari para pembalap profesional untuk menghasilkan helm premium. X-Fourteen adalahhelm balap line-up teratas dari Shoei Helmets.
Karakteristik Utama Shoei X-Fourteen
Bentuk Aerodinamis
Studi posisi racing, meningkatkan kinerja aerodinamis pada kecepatan tinggi
Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White helm balap dikembangkan dan menghasilkan banyak nilai pada penggunaan di sirkuit, menetapkan posisi dimana pengendara sangat membungkuk sebagai posisi dasar diarena balap. Shell dirancang dengan menganalisis angin naik berjalan dari bagian depan helm bebagian belakang, dan dilanjutkan ke belakang wearpack dengan difasilitasi jalur angin. Bagian tepi dan bentuk pada permukaan shell, stabilitas belakang dilengkapi flaps yang dapat disesuaikan dengan kondisi berkendara serta dandilengkapi spoiler udara dirancang lebih rendah untuk meningkatkan kinerja maksimal terhadap aerodinamis. Hasil perbandingan nilai-nilai dalam percobaan terowongan angin dibanding generasi pendahulunya pada LIFT, DRAG and YAWING kinimasing-masing menurun 3%, 10% dan 50%, (nilai referensi diukur dengan fasilitas in-house). Peningkatan aerodinamis ini dapat mengurangi rasa lelah pada pengendara.
Sistem Visor
Adaptasi Tear Off Film & Visor racing “CWR-F”
Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White dilengkapi dengan visor racing “CWR-F”. Radius dan ketebalan yang halus di setiap permukaan visor, dan properti optik sepenuhnya lebih baik. Visor CWR-F terbuat dari polykarbonat yang kuat dan mampu memberi visi yang jelas, serta mampu menghilangkan defleksi dalam berkendara pada kecepatan tinggi. Kombinasi dengan pelat dasar visor QR-E membuatnya mudah untuk memperbaiki dan melepas visor.
Lensa Anti Kabut PINLOCK® EVO
Mencegah kabut dengan lensa anti kabut PINLOCK® EVO untuk helm full face.
Lensa anti kabut PINLOCK® EVO mencegah kabut dari permukaan visor yang dapat mengganggu penglihatan selama berkendara, sangat membantu terutama saat berkendara pada musim penghujan atau musim dingin.
Interior
Menyesuaikan posisi interior dengan posisi balap
Penggunaan yang berbeda antara posisi riding tegak ketika mengendarai sepeda motor standar, dan posisi condong ke depan ketika mengendarai motor sport. Helm Shoei X-Fourteen dapat disesuaikan dalam dua pilihan. Dengan menyesuaikan posisi pada pad bantalan atas dan bantalan pipi sudut kepala dapat diputar sekitar 4 derajat ke bagian atas pada posisi riding standart, sebaliknya mengembalikan putaran kebawah dibarengi dengan mengeser pad bantalan untuk posisi di arena balap.
Penyesuaian bantalan untuk menghasilkan fitting yang paling sesuai kepada setiap pengendara
Shoei X-Fourteen memperkenalkan interior baru, bantalan terdiri dari 6 bantalan untuk penyesuaian, masing-masing dari bagian dapat sesuaikan secara individual. Sistem ini dilakukan dengan menggabungkan setiap pad dari depan, belakang, samping, dan atas. Untuk pad opsional dengan ketebalan yang berbeda dapat menyesuaikan bentuk kepala pengendara. Bahan lapisan interior HYGRA* sangat terkenal dengan kinerja optimal untuk penyerapan air dan cepat kering serta menggunakan serat dengan tekstur yang nyaman dikenakan. Pad pipi dilengkapi dengan E.Q.R.S. yang membuatnya mudah untuk dilepas dari bagian helm dalam keadaan darurat.
*”HYGRA” adalah merek dagang nama produk terdaftar dari Unitika LTD.
Sistem Emergensi Rilis Cepat (E.Q.R.S)
Pelepasan sistem mudah dilakukan dalam kasus kecelakaan
Teknologi yang sebelumnya dikembangkan pada helm Shoei type VFX-W, Z-7 dan helm balap X-Twelve, kini juga diturunkan pada Shoei X-Fourteen, Emergency Quick Release System (E.Q.R.S) yang memungkinkan tenaga medis darurat untuk dengan mudah melepas bantalan pipi dari helm pengendara yang cidera. Dengan bantalan pipi dilepas, helm dapat dengan aman diangkat dari kepala pengendara tanpa membuat rasa sakit terutama bagian leher.
Sistem Ventilasi
Berkendara dengan udara segar, membuang udara panas, mengatur kelembapan secara efektif
Asupan ventilasi udara bagian atas untuk memaksimalkan volume udara ke dalam interior helm. Top Outlet ventilasi terpisah dari stabilizer belakang, memungkinkan untuk memposisikan aliran udara optimal melalui ventilasi. Sistem pendingin pipi, fitur saluran udara melalui EPS dan lubang udara yang disesuaikan pada busa pipi guna menghilangkan udara lembab dari wajah pengendara.
Penjaga nafas dan tirai dagu sudah termasuk.
Shell & Liner
Ukuran shell untuk X-Fourteen ditetapkan dengan 4 ukuran dan 5 ukuran bantalan penyerap keamanan, menghasilkan 6 ukuran helm dari XS hingga XXL. Struktur AIM+ lapisan fiber glass kuat paduan serat organik elastis tinggi memenuhi persyaratan standard keselamatan JIS dan SNELL 2015.
SPESIFIKASI TEKNIS
STRUKTUR SHELL
- AIM (Advanced Integrated Matrix)
Lapisan kompleks Fiber Glass Kuat dan Berbentuk Serat Organik 3D
Shell Shoei kontruksi sangat kuat dan elastis serta ringan. - Bobot 1450 ± 50 gr
- Ukuran S – XXL
- Bentuk Semi Oval
STANDARD
- JIS
- SNELL 2015
SIZE
- S : 55-56 CM
- M : 57-58 CM
- L : 59-60 CM
- XL: 61-62 CM
- XXL: 63-64 CM
AKSESORIS
- Pelindung Nafas J
- Tirai Dagu D
- Lensa Anti-fog CWR-F PINLOCK® EVO
- Kit Perawatan
- Sarung Helm
- Sticker WAYNE
Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White Helm Shoei X-Fourteen Rainey TC-1 Red White
Reviews
There are no reviews yet.